Semisal Anda memiliki masalah dengan Icon yang hilang atau berubah, atau tidak bisa di klik atau apa saja yang Anda lihat tidak seperti Windows seperti biasanya, maka Anda bisa melakukan trik ini untuk mencoba memperbaikinya.
Start – Run — Lalu ketik sft /scannow – Komputer akan menanyaka CD source Windows XP. Masukkan dan tunggu sampai prosesnya selesai. Mudah-mudahan masalah Anda telah teratasi.
Advertisements